Tanganrakyat.id – Sukoharjo – Warga Sukoharjo di gegerkan dengan penemuan kerangka mayat dalam Drum dan di cor dengan semen kejadian ini tepatnya di sungai Bengawan Solo Bawah Jembatan Ds. Pondok Kec. Grogol Kab. Sukoharjo. Jum’at (26/10/18) jam 14.00 wib
” Saat akan mencari Rongsokan di bawah jembatan melihat sebuah drum selanjutnya saya ingin mengambil besi/drumnya karena berat, maka saya buka dengan menggunakan betel dan setelah terbuka didalam drum kaget banget terlihat kerangka yang telah dicor didalam drum yang diduga adalah kerangka manusia saya berkeyakinan bahwa kerangka didalam tong/drum tersebut adalah kerangka manusia karena saya saya takut terus melaporkan temuan tersebut ke Polsek Grogol,” ujar Muji Agung (35),yang amini oleh temannya Ariyanto (33) yang beralamat Desa. Jengkangan Rt. 01 Rw. 04 Ds.Parangjoro Kec Grogol Kab. Sukoharjo.
Comment